
Tali sepatunya menjadi ikat masker. Ketika dicontohkan sang artis, masker ini cukup keren aja dipakainya.

Soal gimik sepatu jadi masker sebenarnya sudah banjir sejak wabah Corona menghantui dunia.
Tapi nih jauh sebelum wabah itu menyebar, Adidas Copa 2019 pernah dibikin masker macam gladiator untuk striker Juventus, Paulo Dybala di mana ia emang punya selebrasi topeng khusus kala selebrasi buat gol.